Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2023

Mengoptimalkan Website Anda di Google dengan Pemahaman Search Intent

Gambar
  Sejauh mata memandang, kita hanya tau beberapa dasar pada Keyword untuk meningkatkan kinerja SEO. Sedangkan itu, ada satu kata paling penting bisa diketahui oleh Marketer  yaitu Search Intent. Kok bisa penting? Karena, didalam istilah itu ada saat ini, pasti beberapa Marketer akan semakin tahu pada kebenaran yang dicari oleh User pada setiap keyword yang dia tulis pada alat pencarian. Karena itu, jika kalian bisa mengetahuinya, secara otomatis hal itu akan menolongmu untuk menghasilkan peringkat yang paling tinggi di Google. Lantas, benerkah, apa sih, arti Search Intent itu? Ada berapa sih jenisnya? Lalu bisakah hal tersebut untuk memenuhinya? Santai saja, di dalam penjelasan atau artikel ini anda pasti akan mendapatkan jawaban  satu persatu . Apa Sih Search Intent itu? Search Intent adalah suatu maksud atau sebuah tujuan dan niat pengguna untuk memasukkan kata kunci ke dalam mesin pencari. Setiap pengguna memiliki tujuan mereka sendiri, bukan? Coba bayangkan kalian sem...